Tradisi Madura  

Mereka bersama-sama menuju pantai tempat doa akan digelar. Dengan berbaris dua-dua, iring-iringan putri nelayan itu terlihat panjang. Dengan dikawal mobil patroli Polsek Masalembu, gadis-gadis pembawa tumpeng itu berjalan pelan

Tradisi Madura  

Rokat di Masalembu Dipersembahkan untuk Raja Ikan.

Petik Laut atau Rokat Tasè’ (Madura), merupakan salah satu tradisi masyarakat Kecamatan Masalembu, Kabupaten Sumenep, Madura masih dipertahakan oleh masyarakat setempat. Tradisi ini warga Masalembu masih tetap terpelihara di hati masyarakat. Hal ini menjadi sangat jelas jika kebiasaan-kebiasaa

Tradisi Madura  

Rokat Pagan dan Jaring, Berharap Rejeki dari Laut

Tradisi rokat pagan ini diselenggarakan oleh para nelayan yang mencari ikan dengan sistem pagan, yakni memancangkan bambu-bambu untuk menjerat ikan. Pagan tersebut menurut Salehoddin tidak dijaga. Namun keesokan harinya baru para nelayan memeriksa hasil tangkapan ikan yang terjerat dalam pagan.