Sejarah Madura  

Arca-arca tersebut dipercayai sebagai dewa yang bisa memberikan kesejahteraan dan kemakmuran dalam hidupnya. Ritual yang dilakukan adalah menyembah arca-arca tersebut dengan maksud berdoa untuk meminta keselamatan dari segala bahaya

Menelisik Jejak Sastrawan Madura
Sastra Madura  

Menelisik Jejak Sastrawan Madura

Madura dikenal banyak melahirkan karya yang menjadi bagian penting kesastraan Indonesia, terutama Sumenep. Untuk itu, perlu kiranya dibuka pembicaraan seperti apa dan bagaimana perjalanan awal kesastraan di Madura.