Orang Bugis jika ingin belajar etika kekuasaan datang ke Sumenep sementara orang Madura jika mau belajar soal melaut tentu belajar kepada orang Bugis. Makanya dua etnis ini dikenal sebagai pelaut sejati, hingga detik ini.
Makam Diponegoro Jadi Kontroversi
Makam Diponegoro di Makassar palsu. Sebab, waktu Pangeran Diponegoro mau dibuang ke Makassar dia dibawa pulang ke Sumenep, karena khawatir di bunuh Belanda