Tokoh Madura  

Orang Bugis jika ingin belajar etika kekuasaan datang ke Sumenep sementara orang Madura jika mau belajar soal melaut tentu belajar kepada orang Bugis. Makanya dua etnis ini dikenal sebagai pelaut sejati, hingga detik ini.

Sejarah Madura  

Peran Andang Taruna dalam Pembabatan Giliyang

Sebagaimana telah disinggung didepan bahwa Andang Taruna dan adiknya Jaya Prana mempunyai peran yang cukup penting dalam pembabatan Giliyang. Kedua tokoh ini menjadi pembuka jalan utama bagi para generasi selanjutnya. Penting untuk dicatat bahwa di awal pembabatan Giliyang Sumenep berada dalam pemerintahan Pangeran Yudanegara

Wisata Madura  

Nikmati Kesegaran Alam Pulau Gili Iyang Sumenep.

Selain keindahan alam di Pulau Gili Iyang, yang tak kalah menariknya di pulau ini disukai karena kesegaran alamnya. Bahkan disebut pulau ini terdapat kadar oksigen paling tinggi di dunia. Penduduk setempat rata-rata memiliki usia diatas 80 tahun, bahkan ada yang mencapai 175 tahun.